Lengkap - 25+ Contoh Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI Terbaru

25+ Contoh Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI Terbaru - Hai adik adik, bagaimana nih kabarnya? semoga sehat selalu ya, pada kesempatan yang baik ini kakak ingin membagikan beberapa contoh soal yang mungkin adik adik butuhkan untuk dijadikan sebagai soal latihan. soal ini kakak ambil dari mata pelajaran Pendidikan Kwarganegaraan untuk adik adik kelas I SD/MI, semoga dengan soal ini bisa membantu adik adik ya, tetap semangat!!

Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI

25+ Contoh Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI Terbaru - Bagi Adik adik dimana saja berada yang ingin sekali mempelajari Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI ini, adik adik bisa menguduh materi ini di bospedia dalam bentuk file doc. Berikut ini adalah rincian Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI.. SELAMAT MENGUNDUH YAA...
Berikut bospedia memberikan Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI
PETUNJUK UMUM
1. Tulis namamu di sudut kanan atas
2. Bacalah setiap soal dengan teliti.

3. Kerjakan dulu soal yang kamu anggap mudah.
4. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan pada pengawas.

A. Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b,c didepan jawaban yang benar !

1. Hidup rukun adalah …
a. Hidup aman damai dan sentosa
b. Hidup sendiri
c. Hidup bermusuhan

2. Di dalam kelas sebaiknya kita dan teman kita …
a. Bermusuhan
b. Bertengkar
c. Berteman

3. Adik dan kakak harus … di dalam rumah
a. Berantem
b. Saling berbagi
c.       Saling pukul

4. Contoh hidup rukun di sekolah adalah ...
a. Saling mengejek teman
b. Saling menghina teman
c. Saling berbagi dengan teman

5. Jika teman kita membutuhkan bantuan, maka kita harus ...
a. Meninggalkannya
b. Memusuhinya
c. Menolongnya

6. Memberi kepada orang lain berarti ...
a. Memusuhinya
b. Berbagi
c. Mencelanya

7. Jika kita punya 2 pencil, kemudian teman kita tidak punya pencil untuk menulis, kita harus...
a. Memberikan pinjaman pencil
b. Menyembunyikan pencil
c. Diam saja

8. Rahmat punya makanan banyak, sedangkan Andi tidak punya makanan, yang seharusnya rahmat lakukan adalah...
a. Rahmat menghabiskan makanannya sendiri
b. Rahmat berbagi makanan
c. Rahmat mengabaikan Andi

9. Jika kelas terlihat kotor, maka yang harus kita lakukan supaya kelas jadi bersih adalah...
a. Nyapu sendiri
b. Saling gotong royong membersihkan kelas
c. Membiarkan kelas kotor

10. Anwar sedang ditimpa musibah, yang harus Eli lakukan adalah...
a. Eli meninggalkan Anwar
b. Eli diam saja
c. Eli membantu Anwar

11. Contoh bergotong royong di rumah adalah ...
a. Mamah menonton TV
b. Bapak membuat kandang ayam
c. Kakak, adik, bapak, dan mamah membersihkan rumah

12. Dengan bergotong royong pekerjaan akan ...
a. Menjadi lama
b. Menjadi cepat selesai
c. Menjadi berat

13. Apabila lingkungan sekolah terpelihara, maka sekolahmu akan...
a. Indah dan sehat
b. Kotor dan bau
c. Kotor dan sehat

14. Tumbuhan bermamfaat buat manusia, contoh tumbuhan yang dimamfaatkan oleh manusia, kecuali...
a. Menghias sekolah dengan bunga dan rumput
b. Tumbuhan dan rumput diberikan ke sapi
c. Tumbuhan ditebang dan dibuang

15. Fungsi hutan bagi makhluk hidup adalah...
a. Tempat tinggal hewan
b. Tempat bermain manusia
c. Tempat untuk sekolah

Esay
1. Dimana saja kita harus hidup rukun?
2. Berikan contoh hidup rukun di sekolah!
3. Apabila sekolah atau kelas kita kotor, apa yang harus kita lakukan?
4. Berikan 3 (tiga) contoh lingkungan alam!
5. Apa yang terjadi jika kita membuang sampah sembarangan?

Jawaban
1. Dilingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat
2. Berbagi dengan teman, bergotong royong, berteman
3. Membersihkan kelas dengan bergotong royong
4. Sungai, hutan, gunung, sawah, pantai, laut.
5. Terjadinya banjir, kotor, bau..soal pkn kelas 1 sd semester 2 kurikulum 2013


Demikianlah informasi yang bisa kami sampaikan, mudah-mudahan dengan adanya 25+ Contoh Soal UKK/UAS PKn kelas 1 SD/MI Terbaru ini para siswa akan lebih semangat lagi dalam belajar demi meraih prestasi yang lebih baik. Selamat belajar!!
Tentang:

Share:


Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar