Contoh Soal Grafik Fungsi Logaritma

Contoh Soal Grafik Fungsi LogaritmaPada topik sebelumnya telah dibahas tentang grafik fungsi eksponen dengan bentuk y = ax dengan a suatu konstanta dan a > 0 serta a ≠ 0 . Pada topik ini, kita akan membahas tentang grafik fungsi logaritma. Agar kamu lebih mudah memahami tentang grafik fungsi logaritma, mari kita ingat kembali tentang fungsi logaritma.

Contoh Soal Grafik Fungsi Logaritma


SOAL 1
Pada grafik y = 2 log x terdapat titik sebarang (4, p). Koordinat titik tersebut adalah ….

SOAL 2
Domain dari fungsi f (x) = 2 log (12 – 4x) adalah .…


SOAL 4
Grafik dari fungsi y = log x paling sesuai dengan gambar ….

SOAL 5
Grafik dari fungsi y = 2 log (1x) paling sesuai dengan gambar ….

SOAL 6
Grafik fungsi y = 2 log x - 1 paling sesuai dengan gambar .…

SOAL 7
Titik persekutuan antara grafik fungsi y = 2 log x dan y = 3 log x adalah ….

SOAL 8
Persamaan grafik fungsi seperti tampak pada gambar adalah ….

SOAL 9
Perhatikan gambar di bawah ini.
Grafik di atas mempunyai persamaan y = 3 log (p - x). Nilai y untuk x = -26 dari persamaan tersebut adalah ….

SOAL 10
Perhatikan grafik fungsi berikut.
Fungsi invers dari persamaan grafik fungsi pada gambar di atas adalah .…
Tentang:

Share:


Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar