Contoh Soal Notasi Sigma

Contoh Soal Notasi SigmaPernahkan kalian melihat deretan bilangan yang memiliki pola seperti berikut?
  1. 2 + 4 + 6 + 8 + 10 + 12
  2. 15 + 10 + 5 + 0 - 5 - 10 - 15
  3. a + 3a2 + 9a3 + 27a4
  4. -5 + 9 - 13 + 17 - 21
Tentunya kalian pernah melihat pola di atas dalam topik deret aritmetika dan deret geometri.
Nah, apakah kalian pernah berfikir untuk menuliskan deret tersebut hanya dengan sebuah simbol?
Deret bilangan pada contoh di atas dapat disederhanakan penulisannya dengan menggunakan notasi sigma (Σ). Sigma adalah salah satu huruf kapital Yunani, yang berarti jumlah.
Secara umum, jika U1U2U3, ... , Un adalah suku-suku sebuah deret bilangan, maka
Jika kita lihat, nilai i bermula dari 1 dan berakhir sampai nilai n
Nah, i = 1 selanjutnya disebut batas bawah dan i = n disebut batas atas, sedangkan Uimenyatakan rumus umum deret atau rumus suku ke-i.
Contoh Soal Notasi Sigma


SOAL 1
Diketahui deret bilangan: – 1 + 1 + 3 + 5 + 7 + 9 + 11. Bentuk notasi sigma dari deret tersebut adalah ….

SOAL 2
Diketahui deret bilangan: 
23+35+47+59+611+713+815+917.
Bentuk notasi sigma dari deret tersebut adalah ….

SOAL 3
Diketahui notasi sigma:
Bentuk penjumlahan suku-suku dari notasi sigma di atas adalah ….

SOAL 4
Diketahui notasi sigma:
Bentuk penjumlahan suku-suku dari notasi sigma di atas adalah ….

SOAL 5
Notasi sigma yang setara dengan
adalah ….

SOAL 6
Diketahui deret bilangan dalam notasi sigma
Jumlah dari deret di atas adalah ….

SOAL 7
Diketahui notasi sigma
Jika k dimulai dari 5, maka notasi sigma yang setara dengan notasi sigma di atas adalah ….

SOAL 8
Diketahui notasi sigma
Jika nilai p dimulai dari 0, maka notasi sigma yang setara dengan notasi sigma di atas adalah ….

SOAL 9

SOAL 10
Bentuk sederhana dari
adalah ….
Tentang:

Share:


Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar