Kecepatan linear gerak melingkar beraturan adalah kecepatan yang arahnya menyinggung lingkaran. Jika digambarkan sebagai berikut.
Arah kecepatan linear tidak sama untuk tiap posisi. Perubahan arah kecepatan linear menyebabkan adanya percepatan yang disebut percepatan sentripetal.
Rumus untuk menentukan kecepatan linear gerak melingkar beraturan sebagai berikut:
Keterangan:
v = kecepatan linear (m/s)
T = periode (s)
R = jari-jari lintasan (m)
f = frekuensi (Hz)
Selain menggunakan rumus tersebut, kecepatan linear dapat dihitung dengan menggunakan persamaan:
Dengan ω menyatakan kecepatan sudut.
Berdasarkan rumus diatas, jika ingin menghitung kecepatan sudut, maka berlaku persamaan:
Jika yang dicari R maka persamaannya menjadi:
bERIKUTNYA : Rumus Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
Tentang:
Rumus Fisika
Arah kecepatan linear tidak sama untuk tiap posisi. Perubahan arah kecepatan linear menyebabkan adanya percepatan yang disebut percepatan sentripetal.
Rumus untuk menentukan kecepatan linear gerak melingkar beraturan sebagai berikut:
Keterangan:
v = kecepatan linear (m/s)
T = periode (s)
R = jari-jari lintasan (m)
f = frekuensi (Hz)
Selain menggunakan rumus tersebut, kecepatan linear dapat dihitung dengan menggunakan persamaan:
Dengan ω menyatakan kecepatan sudut.
Berdasarkan rumus diatas, jika ingin menghitung kecepatan sudut, maka berlaku persamaan:
Jika yang dicari R maka persamaannya menjadi:
bERIKUTNYA : Rumus Gelombang Berjalan dan Gelombang Stasioner
Tidak ada komentar:
Posting Komentar